Kunci Jawaban Soal Latihan Mandiri Pengantar Ekonomi Lingkungan LING1133

2:16:00 pm
Sobat, salah satu cara untuk mengukur kemampuan kita dalam menyerap materi adalah dengan mengerjakan soal latihan. Setelah anda mengerjakan Soal Latihan Mandiri Pengantar Ekonomi Lingkungan LING1133 Universitas Terbuka yang berisi 45 soal pilihan ganda. Berikut adalah Kunci Jawaban Soal Latihan Mandiri Pengantar Ekonomi Lingkungan LING1133, Untuk itu buka kertas yang berisi jawaban yang sudah anda kerjakan, silahkan periksa jawaban anda dan cocokan dengan kunci jawaban. Jika skor anda diatas 80% berarti anda sudah menguasai materi, jika skor anda dibawah 80% berarti anda harus membaca dan memahami materi kembali. Cara menghitung skor adalah: Jumlah jawaban benar dibagi jumlah soal dikali 100%.

Kunci Jawaban Soal No. 1
Option A. Benar, karena lingkungan ekonomi sudah termasuk dalam lingkungan sosial, tidak berdiri sendiri
Option B. Salah, lingkungan sosial, lingkungan alam, dan lingkungan buatan adalah bagian dari sistem lingkungan
Option C. Salah, sistem lingkungan alam adalah bagian dari sistem lingkungan
Option D. Salah, sistem lingkungan buatan merupakan bagian darisistem lingkungan

Kunci Jawaban Soal No. 2
A. Salah, karena penggunaan sumberdaya alam secara optimal untuk meningkatkan aktivitas ekonomi dapat menyebabkan kerusakan lingkungan
B. Salah, karena penggunaan sumberdaya alam secara maksimal untuk meningkatkan aktivitas ekonomi akan menyebabkan deplesi sumberdaya alam sehingga akan merusak lingkungan
C. Benar, karena ekonomi lingkungan mempelajari usaha manusia mengelola sumberdaya alam yang terbatas untuk memenuhi kebutuhannya dengan memperhatikan kelestarian lingkungan
D. Salah, karena pemanfaatan sumberdaya alam sesuai dengan kebutuhan peningkatan perekonomian menyebabkan terkurasnya sumberdaya alam

Kunci Jawaban Soal No. 3
Option A. Salah, ekonomi ilmu yang mempelajari bagaimana masyarakat memutuskan apa dan untuk siapa barang dan jasa harus diproduksi
Option B. Salah, ekologi ilmu yang mempelajari tentang hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan sesamanya dan dengan benda mati di sekitarnya
Option C. Salah, lingkungan merupakan kesatuan ruang dengan semua isinya termasuk manusia beserta perilakunya yang mempengaruhi kesejahteraan kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya
Option D. Benar, ekonomi lingkungan mempelajari bagaimana usaha manusia mengalokasikan sumberdaya yang terbatas untuk memenuhi kebutuhannya dengan memperhatikan kelestarian lingkungannya

Kunci Jawaban Soal No. 4
Option A Salah, karena limbah dari kegiatan ekonomi merupakan fungsi dari beberapa variabel
Option B Salah, karena limbah dari kegiatan ekonomi merupakan fungsi dari beberapa variabel
Option C Benar, limbah merupakan fungsi di mana penggunaan sumberdaya adalah salah satu variabelnya
Option D Salah, karena sangat bergantung pada limbah, peralatan dan produk yang dihasilkan

Kunci Jawaban Soal No. 5
Option A. Salah, investasi termasuk semua nilai untuk dapat memproduksi.
Option B. Benar, stok kapital adalah nilai bangunan pabrik, kantor, dan peralatan lainnya untuk memproduksi barang
Option C. Salah, sumberdaya alam merupakan semua bahan faktor yang digunakan untuk memproduksi barang atau jasa
Option D. Salah, tenga kerja merupakan salah satu faktor untuk produksi barang atau jasa

Kunci Jawaban Soal No. 6
Option A. Salah, ekonomi makro melihat kegiatan ekonomi secara menyeluruh dalam suatu negara
Option B. Benar, ekonomi mikro mempelajari perilaku produsen dan konsumen dalam memenuhi kebuhannya
Option C. Salah, ekonomi regional menekankan analisa ekonomi pada pengaruh aspek ruang (regional)
Option D. Salah, ekonomi regional menekankan analisa ekonomi pada pengaruh aspek ruang (wilayah)

Kunci Jawaban Soal No. 7
Option A. Salah, LQ adalah salah satu cara sederhana untuk mendapatkan gambaran tentang sektor-sektor ekonomi lokal yang relatif unggul dalam suatu perekonomian wilayah tertentu dan pada suatu waktu tertentu
Option B. Benar, sudah jelas jawabannya
Option C. Salah, RCA adalah metode untuk mengukur keunggulan komparatif produksi inti di suatu wilayah(kawasan perdagangan, negara, provinsi, dan lain-lain)
Option D. Salah, ICOR adalah indikator untuk mengukur sejauh mana efisiensi suatu investasi

Kunci Jawaban Soal No. 8
Option A. Benar, kebijakan pertumbuhan ekonomi berkelanjutan bergantung pada jumlah, kualitas dan manajemen sumberdaya alam terbarukan dan tidak terbarukan
Option B. Salah, merupakan pertumbuhan dan pembangunan jangka menengah
Option C. Salah, merupakan peran pemerintah dalam pertumbuhan ekonomi
Option D. Salah, merupakan sasaran pembangunan jangka panjang dan prospek kelanjutan pertumbuhan ekonomi yang cepat

Kunci Jawaban Soal No. 9
Option A. Salah, pada saat pendapatan meningkat konsumen akan membeli barang yang lebih baik, seperti sudah memiliki sepeda konsumen akan membeli motor
Option B. Salah, harga BBM naik maka harga sepeda juga akan meningkat
Option C. Benar, selera konsumen akan menentukan permintaan barang
Option D. Salah, iklim termasuk pada kelompok penawaran bukan permintaan

Kunci Jawaban Soal No. 10
Option A. Benar, pendapatan konsumen tidak merupakan faktor yang menentukan kurva penawaran
Option B. Salah, teknologi merupakan faktor yang mempengaruhi kurva penawaran
Option C. Salah, iklim merupakan faktor yang mempengaruhi kurva penawaran
Option D. Salah, biaya produksi merupakan faktor yang mempengaruhi kurva penawaran

Kunci Jawaban Soal No. 11
Option A. Benar, kelangkaan pupuk menyebabkan petani mengurangi produksi pertanian untuk musim tanam berikutnya, sehingga kurva penawaran akan bergeser ke kiri
Option B. Salah, produksi menurun menyebabkan kurva penawaran bergeser ke kiri
Option C. Salah, produksi menurun menyebabkan kurva penawaran bergeser ke kiri
Option D. Salah, produksi menurun menyebabkan kurva penawaran bergeser ke kiri

Kunci Jawaban Soal No. 12
Option A. Salah, pasar persaingan sempurna (pasar oligopoli) apabila dalam pasar terdapat banyak penjual dan pembeli yang secara individu baik penjual atau pembeli tidak dapat mempengaruhi harga yang terjadi di pasar
Option B. Benar, merupakan definisi pasar monopoli
Option C. Salah, apabila dalam pasar terdapat banya penjual dan pembeli yang secara individu baik penjual atau pembeli tidak dapat mempengaruhi harga yang terjadi di pasar
Option D. Salah, permintaan dan penawaran Marshallian adalah interaksi permintaan dan penawaran di pasar akan menghasilkan keseimbangan harga dan jumlah barang yang diperdagangkan

Kunci Jawaban Soal No. 13
Option A. Salah, barang-barang kebutuhan pokok mempunyai permintaan yang inelastis
Option B. Benar, presentase pendapatan merupakan faktor yang mempengaruhi elastisitas permintaan
Option C. Salah, barang yang mudah digantikan cenderung lebih elastis
Option D. Salah, semakin lama jangka waktu permintaan semakin elastis permintaan harganya

Kunci Jawaban Soal No. 14
Option A. Salah, elastisitas permintaan menunjukkan kepekaan konsumen terhadap perubahan harga barang
Option B Salah, elastisitas penawaran menunjukkan kepekaan konsumen terhadap perubahan harga barang
Option C. Salah, elastisitas pendapatan menunjukkan kenaikan permintaan barang tertentukan yang disebabkan oleh kenaikan pendapatan
Option D. Benar, elastisitas yang dapat digunakan untuk mengukur kepekaan perubahan permintaan barang yang disebabkan oleh perubahan harga barang

Kunci Jawaban Soal No. 15
Option A. Salah, elastisitas permintaan menunjukkan kepekaan konsumen terhadap perubahan harga barang
Option B. Salah, elastisitas penawaran menunjukkan kepekaan konsumen terhadap perubahan harga barang
Option C. Benar, elastisitas pendapatan menunjukkan kenaikan permintaan barang tertentukan yang disebabkan oleh kenaikan pendapatan
Option D. Salah, harga silang mengukur kepekaan perubahan permintaan barang yang disebabkan oleh perubahan perubahan harga barang

Kunci Jawaban Soal No. 16
Option A Benar, fixed cost atau biaya tetap adalah biaya yang digunakan untuk memproduksi suatu barang
Option B Salah, variabel cost adalah bertambahnya output, maka perusahaan membutuhkan lebih banyak tenaga kerja
Option C Salah, total cost adalah penjumlah antara biaya tetap dan biaya variabel
Option D Salah, marginal cost adalah penambahan biaya yang disebabkan oleh meningkatnya output sebesar satu satuan

Kunci Jawaban Soal No. 17
Option A Salah, termasuk dalam definisi persaingan sempurna
Option B Salah, termasuk dalam definisi persaingan sempurna
Option C Salah, termasuk dalam definisi persaingan sempurna
Option D Benar, bukan karakteristik bersaing sempurna

Kunci Jawaban Soal No. 18
Option A Salah, karakteristik pasar monopoli
Option B Salah, karakteristik pasar monopoli
Option C Salah, karakteristik pasar sempurna
Option D Benar, salah satu penyebab terjadinya monopoli perusahaan untuk produksi suatu barang adalah penguasaan input dan teknologi yang digunakan

Kunci Jawaban Soal No. 19
Option A Salah,  karena pada kondisi biaya marjinal > penerimaan marjinal, maka perusahaan akan rugi
Option B Salah, biaya marjinal < penerimaan marjinal, tidak dapat dilakukan pada pasar bersaing sempurna
Option C Benar, hanya pada biaya marjinal = penerimaan marjinal maka perusahaan akan memperoleh keuntungan maksimum
Option D Salah, biaya marjinal adalah besarnya biaya yang dikeluarkan untuk memproduksi satu unit satuan, apabila biaya marjinal = 0 berarti tidak ada penambahan produksi

Kunci Jawaban Soal No. 20
Option A Salah, penemuan sumberdaya alam baru bukan hanya inovasi
Option B Salah, substitusi sumberdaya alam yang ada mellibatkan kegiatan lainnya, jadi bukan hanya inovasi
Option C Benar, langkah inovasi akan menurunkan biaya input lebih murah
Option D Salah, penemuan sumberdaya alam baru bukan hanya

Kunci Jawaban Soal No. 21
Option A Salah, penggunaan teknologi dimaksudkan untuk meningkatkan produksi dengan biaya yang lebih murah
Option B  Salah, penggunaan teknologi dimaksudkan untuk meningkatkan produksi dengan biaya yang lebih murah
Option C Benar, merupakan tujuan dari penggunaan teknolgi dalam produksi
Option D Salah, penggunaan teknologi dimaksudkan untuk meningkatkan produksi dengan biaya yang lebih murah

Kunci Jawaban Soal No. 22
Option A Salah, proses industrialisasi bisa saja terencana tapi dengan infrastruktur yang telah terbangun di wilayah perkotaan
Option B Salah, pembangunan terencana tetapi arah pembangunan yang belum mencakup tujuan pembangunan yang seharusnyabenar, aspek pertama teknik, bila aspek teknik dapat dipenuhi baru aspek ekonomis dengan maksud diambil harga termurah agar kurang membebani keuangan industri
Option C Benar, untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi maka proses pembangunan dilakukan di wilayah perkotaan dengan infrastruktur yang telah terbangun
Option D Salah, karena pembangun yang bertumpu pada sektor industri dapat dikembangkan di berbagai wilayah

Kunci Jawaban Soal No. 23
Option A Salah, pembangunan tidak menyebabkan meningkatnya pertumbuhan penduduk dengan cepat
Option B Salah, tidak selalu pembangunan menyebabkan pencemaran air bersih
Option C Salah, tidak selalu pembangunan menyebabkan rusaknya prasarna sanitasi dan limbah manusia
Option D Benar, tidak seimbangnya proses pembangunan infrastruktur perkotaan dan  pembangunan industri merupakan penyebab dari menurunnya kualitas perkotaan

Kunci Jawaban Soal No. 24
Option A Salah, percepatan proses industrialisasi merupakan salah satu sarana untuk mencapai tujuan pembangunan
Option B Salah, pertumbuhan ekonomi merupakan indikator keberhasilan pembangunan fisik
Option C Salah, Salah, pendapatan negara merupakan indikator keberhasilan pembangunan fisik
Option D Benar, tujuan pembangunan adalah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Kunci Jawaban Soal No. 25
Option A Benar, perubahan lahan hutan ke lahan pertanian merupakan penyebab utama berkurangnya luas hutan di Indonesia
Option B Salah, perubahan lahan hutan ke lahan permukiman bukan merupakan penyebab utama berkurangnya luas hutan di Indonesia
Option C Salah, perubahan lahan hutan dengan tujuan komersil bukan merupakan penyebab utama berkurangnya luas hutan di Indonesia
Option D Salah, penebangan liar bukan merupakan penyebab utama berkurangnya luas hutan di Indonesia

Kunci Jawaban Soal No. 26
Option A benar, pernyataan 1 dan 2 benar, karena pencemaran air masih dapat ditolerir selama masih dalam jenis pencemaran dan konsentrasi yang belum menyebabkan kematian ikan
Option B salah, pencemaran air dapat terjadi tetapi belum menyebabkan kematian atau mengganggu tingkat reproduksi ikan
Option C salah, pernyataan 3 salah
Option D salah, pernyataan 3 salah

Kunci Jawaban Soal No. 27
Option A Salah, pernyataan 2 merupakan salah satu penyebab menurunnya populasi ikan, karena penangkapan ikan masih menggunakan teknologi dimana ikan kecilpun ikut tertangkap
Option B Benar, pernyataan 1 dan 3 benar, dengan meningkatnya umur ikan populasi, ikan akan menurun karena faktor preditor dan pertumbuhan ikan akan semakin kecil, sehingga jumlah tangkapan akan menurun
Option C Salah, pernyataan pernyataan 2 merupakan salah satu penyebab menurunnya populasi ikan, karena penangkapan ikan masih menggunakan teknologi dimana ikan kecilpun ikut tertangkap sehingga hasil tangkapan tidak optimal
Option D Salah, pernyataan pernyataan 2 merupakan salah satu penyebab menurunnya populasi ikan, karena penangkapan ikan masih menggunakan teknologi dimana ikan kecilpun ikut tertangkap sehingga hasil tangkapan tidak optimal

Kunci Jawaban Soal No. 28
Option A Salah, karena harga kayu mencakup biaya penanaman, biaya produksi dan distribusi bahan olahan, nilai dari fungsi hutan. Pernyataan 3, sekalipun sulit untuk dihitung harus menjadi suatu nilai ekonomis karena hilangnya pepohonan tersebut dapat menyebabkan bencana yang menyebabkan kerugian yang lebih besar secara ekonomi
Option B Salah, karena harga kayu sangat bergangtung pada biaya penanaman, biaya pengolahan, dan biaya transportasi
Option C Salah, karena harga kayu sangat bergantung pada umur pohon
Option D Benar, pernyataan 1, 2, dan 3 benar

Kunci Jawaban Soal No. 29
Option A Salah, karena pernyataan 1 semakin tinggi umur ikan semakin kecil populasi ikan, sehingga hasil tangkapan ikan tidak optimal karena sulit memisahkan antara kelompok ikan
Option B Salah, karena pernyataan 1 semakin tinggi umur ikan semakin kecil populasi ikan, sehingga hasil tangkapan ikan tidak optimal dan sulit memisahkan antara kelompok ikan
Option C Benar, pada tingkat pertumbuhan ikan tertentu populasi ikan akan optimal sehingga akan ekonomis untuk memperoleh hasil tangkapan ikan
Option D Salah, karena pernyataan 1 semakin tinggi umur ikan semakin kecil populasi ikan, sehingga hasil tangkapan ikan tidak optimal dan sulit memisahkan antara kelompok ikan

Kunci Jawaban Soal No. 30
Option A Salah, pernyataan 1,2, dan 3 benar
Option B Salah, pernyataan 1,2, dan 3 benar
Option C Salah, pernyataan 1,2, dan 3 benar
Option D Benar, meningkatnya penduduk menyebabkan menigkatnya kebutuhan energi, maka eksplorasi sumberdaya energi seperti minyak bumi akan meningkat. Dengan demikian akan mempengaruhi cadangan minyak bumi kecuali jika ditemukan atau digunakan energi dari sumberdaya yang diperbarui
 
Kunci Jawaban Soal No. 31
Option A Benar, karena pada titik keseimbangan stok ikan pada pertumbuhan tertentu nol
Option B Salah, karena gangguan ke kiri titik keseimbangan akan menurunkan pertumbuhan, sedangkan gangguan di sebelah kanan pertumbuhan akan positif
Option C Salah, karena pertumbuhan ikan akan terpengaruh apabila ada gangguan di sekitar titik keseimbangan
Option D Salah, karena jawaban 3 salah

Kunci Jawaban Soal No. 32
Option A Salah, tingkat penebangan liar termasuk pada variabel yang perlu diperhatikan dalam pengelolaan sumberdaya hutan
Option B Benar, meningkatnya jumlah penduduk dengan cepat dan upaya untuk meningkat devisa melalui ekspor produk hutan merupakan tekanan bagi pengelolaan hutan
Option C Salah, tingkat penebangan liar termasuk pada variabel yang perlu diperhatikan dalam pengelolaan sumberdaya hutan
Option D Salah, karena penebangan liar termasuk pada variabel yang harus diperhatikan dalam pengelolaan hutan

Kunci Jawaban Soal No. 33
Option A Salah, salah satu penyebab kegagalan pasar dalah informasi tidak terdistribusi baik antara penjual dan pembeli
Option B Salah, monopoli menyebabkan harga hanya ditentukan oleh penjual
Option C Salah, inefisiensi karena tidak ada persaingan
Option D Benar, ketiga pernyataan benar

Kunci Jawaban Soal No. 34
Option A Salah, pernyataan 1 merupakan definisi dari eksternalitas
Option B Salah, pernyataan 1 merupakan definisi dari eksternalitas
Option C Benar, pernyataan 2 dan 3 benar
Option D Salah, karena pernyataan 1 tidak menjawab pertanyaan

Kunci Jawaban Soal No. 35
Option A Benar, pernyataan 1 dan 2 benar
Option B Salah, biaya lingkungan juga termasuk besarnya nilai lingkungan akibat kemacetan lalu lintas akibat meningkatnya jumlah kendaraan misalnya
Option C Salah, biaya lingkungan juga termasuk besarnya nilai lingkungan akibat kemacetan lalu lintas akibat meningkatnya jumlah kendaraan misalnya
Option D Salah, biaya lingkungan juga termasuk besarnya nilai lingkungan akibat kemacetan lalu lintas akibat meningkatnya jumlah kendaraan misalnya

Kunci Jawaban Soal No. 36
Option A Salah, karena apabila biaya lingkungan merupakan bagian dari overhead perusahaan maka manajener tidak memperoleh informasi yang benar mengenai biaya produksi
Option B Salah, karena biaya overhead menggambarkan biaya produksi dari suatu barang
Option C Benar, pernyataan 2 dan 3 benar
Option D Salah, biaya lingkungan adalah biaya sosial yang biasanya ditanggung oleh masyarakat

Kunci Jawaban Soal No. 37
Option A Salah, bukan hanya jawaban 1 dan 2 saja
Option B Salah, bukan hanya jawaban 1 dan 3 saja
Option C Salah, bukan hanya jawaban 2 dan 3 saja
Option D Benar, jawaban 1, 2 dan 3 merupakan persyaratan berlakunya kebijakan pajak-subsidi oleh Pigou

Kunci Jawaban Soal No. 38
Option A Salah, evaluasi kerusakan lingkungan dilakukan dengan cara menentukan konsentrasi polutan dan menilai kerusakan lingkungan secara fisik
Option B Salah, pernyataan 2 dan 3 benar
Option C Benar, pernyataan 2 dan 3 benar
Option D Salah, pernyataan 2 dan 3 benar

Kunci Jawaban Soal No. 39
Option A Salah, dampak polusi pada kesehatan manusia dihitung melalui penilaian hilangnya pendapatan karena kematian akibat polusi, menghitung kerugian atau hilangnya pendapatan karena sakit, dan menghitung biaya yang dikeluarkan karena pengobatan dan perawatan akibat gangguan kesehatan karena polusi
Option B Salah, jawaban 1,2, dan 3 benar
Option C Salah, jawaban 1,2, dan 3 benar
Option D Benar, jawaban 1,2, dan 3 benar

Kunci Jawaban Soal No. 40
Option A Salah, kerusakan lingkungan di Pulau Jawa terutama disebabkan oleh alih fungsi lahan akibat meningkatnya jumlah penduduk dan tidak berjalannya peraturan
Option B Salah, pernyataan 1,2, dan 3 benar
Option C Salah, pernyataan 1,2, dan 3 benar
Option D Benar, pernyataan 1,2, dan 3 benar

Kunci Jawaban Soal No. 41
Option A Salah, tidak optimalnya pemanfaatan tanah di Indonesia merupakan kombinasi dari berbagai sebab diantaranya adalah hukum yang kurang jelas, institusi yang terlibat terlalu banyak, adanya hak kepemilikan seperti tanah adat, munculnya biaya transaksi yang menyebabkan tidak terbentuknya pasar, adanya izin pemanfaatan tanah yang mengakibatkan munculnya pasar monopsoni
Option B Salah, kepemilikan tanah adat merupakan salah satu permasalahan dalam pemanfaatan tanah di Indonesia
Option C Salah, izin pemanfaatan tanah yang mengakibatkan munculnya pasar monopsoni
Option D Benar, jawaban 1, 2, dan 3 benar

Kunci Jawaban Soal No. 42
Option A Salah, pernyataan 2 tidak berhubungan dengan pembangunan berkelanjutan
Option B Benar, pernyataan 1 dan 3 benar
Option C Salah, pernyataan 2 tidak berhubungan dengan pembangunan berkelanjutan
Option D Salah, pernyataan 2 tidak berhubungan dengan pembangunan berkelanjutan

Kunci Jawaban Soal No. 43
Option A Benar, karena meningkatnya bahan baku industri atau meningkatnya penggunaan sumberdaya alam. Karena itu, membutuhkan perencanaan yang matang sehingga tidak menyebabkan pengurasan sumberdaya alam atau akan menimbulkan pencemaran udara akibat tingginya penggunaan BBM misalnya
Option B Salah, jawaban 1 dan 2 benar
Option C Salah, jawaban 1 dan 2 benar
Option D Salah, jawaban 1 dan 2 benar

Kunci Jawaban Soal No. 44
Option A Salah, konsep pembangunan berkelanjutan memiliki karakteristik, adanya pertumbuhan ekonomi, adanya konsep keadilan dalam pendistribuasian kesejahteraan termasuk keadilan antar generasi
Option B Salah, jawaban 1,2, dan 3 benar
Option C Salah, jawaban 1,2, dan 3 benar
Option D Benar, jawaban 1 , 2 dan 3 konsep pembangunan berkelanjutan memiliki tiga faktor yaitu terjadinya pertumbuhan ekonomi untuk menunjang kesejahteraan masyarakat, terjadinya pendistribusian pendapatan secara adil, dan pembangunan yang memikirkan generasi yang akan datang

Kunci Jawaban Soal No. 45
Option A Salah, kebijakan lingkungan di negara maju lebih ketat didukung oleh adanya pengembangan teknologi yang menghasilkan produk ramah lingkungan, produk yang tidak ramah lingkungan akan di transfer ke negara berkembang
Option B Salah, perdagangan bebas membutuhkan kesiapan sumberdaya manusia maupun teknologi dalam efisien produksi untuk dapat bersaing dalam pasar global. Kondisi SDM dan teknologi di negara berkembang untuk mendukung efisiensi produksi masih lemah sehingga akan kalah dalam persaingan di pasar global
Option C Salah, rendahnya pendapatan negara menyebabkan fokus pembangunan masih pada tahap percepatan pertumbuhan ekonomi, sehingga kebijakan lingkungan masih belum diperhatikan
Option D Benar, sudah jelas pernyantaan 1, 2, dan 3 benar




Sumber Latihan Mandiri Universitas Terbuka

Artikel Terkait

Previous
Next Post »